Tingkatkan Kualitas, SD Hj. Isriati Baiturrahman 1 Semarang Perkuat Kerjasama dengan Cambridge University Press
SEMARANG – SD Hj. Isriati Baiturrahman 1 Semarang memperbaharui dan sekaligus memperkuat kerjasama dengan Cambridge University Press (CUP), sebagai upaya meningkatkan kualitas pendidikan. Penandatangan kembali nota kesepahaman (MoU) dilakukan Kamis, (6/8/2020) di Aula Masjid Baiturrahman Semarang oleh Kepala Sekolah SD Hj. Isriati Baiturrahman 1 Semarang Amir Yusuf, M.Pd. dan Mulyanti mewakili Read more…